Selasa, 7 Mei 2024 | 20:43 WIB
Kemampuan komputer sebagai perangkat yang dapat memahami kalimat yang dikeluarkan manusia, nyatanya sudah dipikirkan mahasiswa UGM terdahulu. Foto: Inur

20 Tahun Lalu, Mahasiswa UGM Sudah Ramalkan Komputer Bisa Pahami Ucapan Manusia

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Gejolak revolusi teknologi pada abad ke-20 memberikan pengaruh besar terhadap cara manusia bekerja. Salah satu berkah revolusi teknologi abad 20 adalah kemunculan...
Makan bersama anak-anak Papua di rumah Bambang. Foto: GTP UGM

Siswa Papua Menggapai Asa

Oleh: Bambang Purwoko (Gugus Tugas Papua UGM)* Kedatangan Senin sore kemarin saya menerima enam siswa lulusan SMP dari pegunungan Papua. Mereka baru saja menempuh perjalanan sangat...
Jenis batu bara yang ada di Indonesia, merupakan jenis batu bara kategori peringkat rendah. Foto: istimewa

Teknologi Pemanfaatan Batu Bara Bersih Belum Berkembang, Mengapa?

KAGAMA.CO, BULKSUMUR - Dosen Teknik Geologi UGM Dr. Donatus Hendra Amijaya, S.T., M.T., mengungkapkan sumber batu baru di Indonesia sangat melimpah. Jenis batu bara yang...
Pakar psikologi sosial UNAIR, Prof. Dr. Suryanto, M.Si membabar modal penting bertahan hidup di era new normal dalam seminar online yang digelar oleh KAGAMA Banyuwangi. Foto: Andi Parmono/UNAIR

Modal Penting Bertahan Hidup di Era New Normal Menurut Pakar Psikologi Sosial Alumnus UGM

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Sejumlah persoalan semakin bertambah akibat pandemi Covid-19 yang belum juga berakhir. Aktivitas di segala aspek terhenti, masyarakat pun dipaksa untuk hidup sehat. Pakar...
Alumnus Magister Administrasi Bisnis UGM angkatan 1996 ini mengungkapkan, sebetulnya pemerintah sudah lama mengizinkan adanya full online learning bagi institusi pendidikan. Namun, masyarakat dan sebagian lembaga pendidikan tinggi masih nyaman dengan sistem pembelajaran atau perkuliahan tatap muka. Foto: Ist

Strategi Menyelamatkan Bisnis Jasa Pendidikan di Masa Pandemi

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Beberapa tahun belakangan mulai muncul produk baru di bidang jasa pendidikan yang disebut massive open online course, yang ditawarkan oleh berbagai...
Laporan World Economic Forum pada tahun lalu memperkirakan bahwa 85 juta pekerjaan akan hilang dan digantikan oleh mesin. Foto: Ist

Hal Ini Perlu Dilakukan Agar Perusahaan Tidak Tumbang di Masa Depan

KAGAMA.CO, JAKARTA - Laporan World Economic Forum pada tahun lalu memperkirakan bahwa 85 juta pekerjaan akan hilang dan digantikan oleh mesin. Namun 97 juta pekerjaan...
Kampung Ilawe, Nusa Tenggara Timur, bisa jadi tempat berkaca bagi masyarakat Indonesia untuk memahami wujud asas toleransi. Foto: CRCS UGM

Belajar Toleransi dari Kampung Ilawe, Muslim-Kristen Bersatu Bangun Masjid dan Gereja

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Cerita-cerita tentang friksi antarumat beragama masih terdengar di berbagai belahan Indonesia. Padahal, pasal 28E ayat (2) dan pasal 29 ayat (2) UUD...
Guru Besar Fakultas Farmasi UGM, Zullies Ikawati membabar cara mengonsumsi suplemen dan obat guna tingkatkan sistem imun tubuh. Foto: Ist

Cara Bijak Konsumsi Suplemen dan Obat untuk Tingkatkan Sistem Imun

KAGAMA.CO, JAKARTA -  Salah satu cara mencegah diri agar tak tertular Covid-19 adalah dengan meningkatkan sistem imun. Ada sejumlah faktor yang mempengaruhi kuatnya sistem imun...
Para akademisi UGM, tokoh Papua dan Papua Barat berkumpul menyikapi kerusuhan yang terjadi di Papua belakangan ini. Enam rekomendasi kebijakan ini harapannya bisa mendorong adanya perhatian yang serius dari pemerintah dan komitmen bersama untuk menjaga keutuhan NKRI. Foto: GTP UGM

Soal Kerusuhan Papua, Gugus Tugas Papua UGM Rekomendasikan Enam Hal Ini

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Sejak tanggal 19 Agustus lalu, telah terjadi aksi massa di beberapa kota dan wilayah kabupaten di Papua dan Papua Barat. Aksi ini...
Pakar etika bisnis dan profesi akuntasi UGM, Prof. Mahfud Sholihin menyebut, penting menghadirkan satu mata kuliah yang fokus membahas etika bisnis. Foto: FE UNY

Pendidikan dan Regulasi Kunci Penting Lawan Pelanggaran Etika Bisnis di Era Digital

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Pelanggaran etika bisnis masih sering kita temui. Kendati sudah memahami betul konsekuensi atas pelanggarannya, nampaknya kesadaran akan pentingnya etika bisnis masih...

MAJALAH KAGAMA

-sidebar-

ads-custome3

ads-sidebar-5

POPULER

BERITA PILIHAN