Senin, 29 April 2024 | 15:46 WIB
blog Halaman 574

Lima Gubernur Dan Wakil Gubernur Dilantik Presiden Joko Widodo

JAKARTA, KAGAMA. Presiden Joko Widodo sore ini secara resmi melantik para gubernur dan wakil gubernur hasil Pilkada serentak beberapa waktu lalu. Pelantikan digelar di Istana Negara pada Jumat (12/5/2017). Mereka yang dilantik antara lain, Dominggus Mandacan-Mohammad Lakotani (Papua Barat), Elzaldi Rosman-Abdul Fatah (Kepulauan Bangka Belitung), Wahidin Halim-Andika Hazrumy (Banten), Ali Baal-Enny Anggraeny Anwar (Sulawesi Barat), dan Rusli Habibi-Idris Rahim (Gorontalo). Kelima...

Bachelet Puji Kemajuan Indonesia Di Era Presiden Joko Widodo

JAKARTA, KAGAMA. Presiden Cile Veronica Michelle Bachelet memuji Indonesia sebagai negara dengan peningkatan kemajuan yang sangat luar biasa. Ia juga menyebutkan bahwa negaranya memiliki banyak kedekatan dengan Indonesia di berbagai forum internasional. Hal tersebut disampaikan Michelle Bachelet kala diterima Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (12/5/2017). "Indonesia adalah negara keempat yang paling banyak penduduknya, yang paling besar di...

Indonesia dan Cile Sepakat Tingkatkan Perdagangan Hasil Pertanian

JAKARTA, KAGAMA. Pemerintah Indonesia dan Cile bersepakat untuk meningkatkan kerja sama dalam bidang perdagangan dan investasi. Kesepakatan tersebut berhasil dicapai saat Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kenegaraan Presiden Cile Veronica Michelle Bachelet Jeria di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (12/5/2017). Kedatangan Presiden Cile ke Indonesia ini bertepatan dengan upaya Indonesia yang hendak menjajaki pasar perdagangan baru.  "Kunjungan Presiden Bachelet juga sangat...

Gitar Buatan Indonesia Masuki Pasar High End Belanda dan Eropa

DEN HAAG, KAGAMA – Gitar kualitas tinggi buatan Bandung, Indonesia, masuk ke pasar Belanda dan Eropa. Masuknya gitar akustik ke pasar Belanda dan Eropa sebagai hasil kerja sama antara perusahaan Belanda Homestead/Nehem International dan PT Genta Trikarya dari Bandung. Duta Besar RI, I Gusti Agung Wesaka Puja menandai peluncuran produ alat musik tersebut dengan menyerahkan gitar akustik kepada gitaris legendaris...

Mantan Wapres Boediono Apresiasi Jasa Mubyarto

BULAKSUMUR, KAGAMA – Sosok dan ketokohan mendiang Prof Dr Mubyarto mendapat perhatian dari civitas akademika Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) dengan menyelenggarakan  Mubyarto Public Policy Forum, Rabu (10/5/2017) di Ruang Kertanegara FEB UGM. Forum yang dihadiri guru besar bidang ekonomi, peneliti, dan tokoh masyarakat itu mendiskusikan isu-isu terkait  kebijakan pembangunan di Indonesia. Mantan Wakil Presiden (2009-2014)...

Gastronomi Mampu Naikkan Target Kunjungan Wisatawan Internasional

SAN SEBASTIAN, KAGAMA – Pemerintah Indonesia menaikkan target jumlah wisatawan internasional yang berkunjung ke Indonesia hingga mencapai kisaran 150% pada 2019. Jika pada 2014 jumlah wisatawan internasional hanya enam juta pengunjung per tahun maka pada 2019 ditargetkan naik menjadi 15 juta pengunjung. Salah satu sektor yang mampu mendongkrak peningkatan jumlah wisatawan internasional adalah gastronomi (keahlian bidang kuliner). Penetapan target itu...

Dubes Wesaka Puja Harapkan Generasi Muda Miliki Jiwa Kompetitif

DEN HAAG, KAGAMA – Generasi muda Indonesia diharapkan memiliki jiwa kompetitif guna meningkatkan kualitas kompetensi pendidikan di era globalisasi. Tidak kalah pentingnya adalah pembelajaran karakter yang berkesinambungan atau bersinergi pada pendidikan di Indonesia. Pesan tersebut disampaikan Duta Besar RI untuk Belanda, I Gusti Agung Wesaka Puja dalam upacara bendera Hari Pendidikan Nasional, Selasa (9/5/2017) pukul 16.00 waktu setempat di Aula...

Promosi Maluku pada World Proef di Apeldoorn

APELDOORN, KAGAMA – Budaya dan potensi Kepulauan Maluku dipromosikan dalam World Proef yang diselenggarakan Gelre Association bekerjasama Pemerintah Kota Apeldoorn, Belanda, Minggu (7/5/2017) di Oranje Park, Apeldoorn. Acara dikemas dalam bentuk pasar rakyat, berisi aneka macam kuliner dan budaya internasional. Kedutaan Besar Republik Indonesia untuk Kerajaan Belanda berpartisipasi dalam acara tersebut. Sementara, pada penyelenggaraan 2017 Kanada menjadi tuan rumah dengan...

Kagama Gorontalo Sokong Operasi Sumbing Gratis

GORONTALO, KAGAMA. Yayasan Anugrah Sentosa yang bermitra dengan Smile Train Indonesia, didukung oleh Pemerintah Kota Gorontalo, Kagama Gorontalo, komunitas My Trip My Adventure Gorontalo, dan Oasis Travel Gorontalo akan mengadakan kegiatan bakti sosial Operasi Sumbing gratis pada masyarakat. Aksi sosial ini akan digelar pada tanggal 19 hingga 21 Mei 2017 dan bertempat di Rumah Sakit Umum Daerah Aloei Saboe, Gorontalo,...

Presiden Naik Motor Trail Susuri Satu Ruas Jalan Trans Papua

JAYAWIJAYA, KAGAMA. Saat hari terakhir kunjungan kerjanya ke Papua, Rabu (10/5/2017), Presiden Joko Widodo beserta rombongan beranjak menuju Wamena, Kabupaten Jayawijaya. Di sana, Presiden meninjau langsung pembangunan jalan Trans Papua ruas Wamena-Mamugu 1 dengan didampingi oleh Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo, Menteri Pekerjaan Umum Basuki Hadimuljono, serta Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Mulyono. Tak seperti yang biasa...

MAJALAH KAGAMA

-sidebar-

ads-custome3

ads-sidebar-5

POPULER

BERITA PILIHAN