Ganjar Rangkul Semua Lapisan Masyarakat untuk Hadapi Pandemi Covid-19, Begini Strateginya

304

Baca juga: Ketua UKM Unit Fotografi UGM: Fotografi Bukanlah Kompetisi Alat yang Paling Bagus

Komunitas untuk gerakan tersebut, kata Ganjar, membutuhkan pendamping, misalnya dari kalangan mahasiswa KKN.

Jika perlu, universitas-universitas mengarahkan mahasiswanya untuk melakukan kegiatan pengabdian masyarakat berupa pendampingan masyarakat terkait pencegahan penularan Covid-19.

“Gerakan sosial masyarakat terkait pencegahan dan penanganan Covid-19 secara umum, bagi saya bagus digerakkan di tingkat RW atau lebih bagus di tingkat RT, tetapi gerakan ini berbasis komunitas.”

“Nanti kita libatkan banyak tokoh masyarakat dari berbagai bidang. Kemudian membuat partnershipnya dengan pemerintah atau swasta,” pungkasnya. (Kn/-Th)

Baca juga: Berdayakan Warga Terdampak Covid-19, KKN UGM Daring Kembangkan Agro-Edu-Wisata di Bantul