Rabu, 8 Mei 2024 | 21:49 WIB

Delegasi UGM Mengikuti Konferensi Simulasi Sidang PBB di Harvard University

BULAKSUMUR, KAGAMA.CO-- Delapan mahasiswa terbaik Universitas Gadjah Mada menjadi salah satu wakil Indonesia di ajang Harvard National Model United Nations (HNMUN) 2018. Kegiatan tersebut merupakan Konferensi Simulasi Sidang PBB paling bergengsi di...

Samuel Raih Doktor “Pelacak Sinyal Radio”

BULAKSUMUR, KAGAMA – Teknologi komunikasi dua arah yang menggunakan gelombang elektromagnetik bisa mengalami gangguan. Timbulnya gangguan biasanya jika terdapat frekuensi sama dengan pemancar lain....
Penandatangan Kerjasama antara Fakultas Biologi dengan Dirjen KSDAE KLHK.(Foto: Taufiq/KAGAMA)

Dirjen KSDAE KLHK Ajak Mahasiswa Eksplorasi Kawasan Konservasi Indonesia

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR — MATALABIOGAMA merupakan salah satu kawah candradimuka tempat penggemblengan insan pejuang-pejuang konservasi dan pembela lingkunga yang sangat penting di Indonesia. Demikian disampaikan Direktur...

Rektor UGM Hadiri Konferensi Regional Energi di Manila

KAGAMA, BULAKSUMUR – Rektor UGM, Prof. Ir. Panut Mulyono, M.Eng., D.Eng. melakukan lawatan ke Manila, Filipina, 26-29 September 2018. Dalam lawatan tersebut Rektor Prof...
Deputi Presiden Direktur BCA Armand W. Hartono, dalam Excecutive Lecture Series Ke-4.(Foto: Tita)

Belajar “Ditolak” untuk Meraih Kesuksesan ala Direktur BCA

KAGAMA.CO – Untuk menjadi sukses, seseorang harus berjiwa gigih dan tahan banting yang dapat diasah melalui berbagai macam penolakan. Metode tersebut disampaikan langsung oleh Deputi...
UGM menawarkan beberapa opsi soal kebijakan bertransportasi dan kehidupan ekonomi di era New Normal nantinya. Foto: ANTARA

UGM Sarankan 3 Opsi Kebijakan di Era New Normal

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Universitas Gadjah Mada menjadi satu dari empat pergurian tinggi yang digandeng oleh Balai Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Kementerian Perhubungan RI. Bersama Universitas...

UGM dan BNI Syariah Kerja Sama Pembayaran Host to Host

KAGAMA.CO, YOGYAKARTA - UGM dan PT. Bank BNI Syariah sepakat melakukan kerja sama dalam memfasilitasi pembayaran biaya pendidikan melalui sistem host to host. Hal ini diwujudkan dengan...
Dalam rangkaian berupa Ground Breaking Ceremony pada pembangunan dapur basah dan instalasi pengolahan limbah sederhana, serta serah terima mesin pengaduk adonan mie dan tandon pemanen air hujan. Foto: Humas UGM

FTP UGM dan YESSA Jepang Kerja Sama Pemberdayaan Masyarakat Selopamioro

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem Fakultas Teknologi Pertanian (DTPB FTP) Universitas Gadjah Mada mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat dengan tema Teknologi Smart...

Bangun Kawasan Pesisir Perlu Ubah Mindset Masyarakat

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR – Membangun perekonomian masyarakat pesisir selatan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) harus dimulai dari mengubah mindset atau pola pikir. Kecenderungan masyarakat pesisir selatan...
Tiga mahasiswa Fakultas Peternakan UGM, Imaniar Rusyadi, Fahmi Arrasyid, dan Dian Setya Budi menghasilkan inovasi berbahan dasar bulu ayam. Foto: Humas UGM

Mahasiswa Peternakan UGM Ubah Bulu Ayam Jadi Papan Pengganti Kayu

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Tiga mahasiswa Fakultas Peternakan UGM, Imaniar Rusyadi, Fahmi Arrasyid, dan Dian Setya Budi menghasilkan inovasi berbahan dasar bulu ayam. Inovasi yang dibikin tiga...

MAJALAH KAGAMA

-sidebar-

ads-custome3

ads-sidebar-5

POPULER

BERITA PILIHAN