KAGAMA Farmasi Kaltim Edukasi Pencegahahan Covid-19 ke Pedagang dan Pengunjung Pasar

325

Baca juga: Willem Wandik Sebut Otsus sebagai Instrumen untuk Tangani Pandemi Corona di Papua

“Tidak usah keluar rumah jika tidak mendesak. Itu jauh lebih baik daripada keluyuran. Kalau pun memang terpaksa harus keluar rumah, kami sarankan untuk menggunakan masker pelindung wajah.”

“Utamanya saat berhadapan dengan lawan bicara untuk mengurangi risiko penyebaran virus,” tutur Reny.

Memberikan edukasi kepada masyarakat terkait pencegahan Covid-19, kata Reny, menjadi tugas semua pihak, termasuk warga kampus.

“Tugas penting ini perlu menjadi perhatian, guna memutus rantai penyebaran Corona di masyarakat yang jumlah kasusnya terus meningkat,” tandasnya. (Kn/-Th)

Baca juga: KAGAMA Filsafat Bantu Mahasiswa Bidikmisi Selama Darurat Covid-19