Sabtu, 27 April 2024 | 11:20 WIB
Duta Besar Wahid Supriyadi sampaikan sambutan mengenai potensi pariwisata Indonesia bagi wisatawan Rusia pada Destination Gathering dengan para tur operator Rusia di Moskow (12/3/2020). Foto: KBRI Moskow

Dubes Wahid: Jumlah Kunjungan Wisatawan Rusia ke Indonesia Mencapai Angka Tertinggi

KAGAMA.CO, MOSKOW - Rusia menjadi salah satu tumpuan bagi industri wisata Indonesia. Pulau Bali, menjadi tujuan wisata utama bagi 90 persen wisatawan Rusia. Hal ini disampaikan...
Dosen Fakultas Biologi UGM, Prof. Dr. Purnomo dan Dra. Tuty Arisuryanti, M.Sc., Ph.D., menjadi narasumber dalam Temu Ilmiah Rutin 2020 yang digelar Balai Arkeologi DIY. Foto: Humas Biologi

Pakar dari Fakultas Biologi UGM Jabarkan 2 Pendekatan yang Berguna dalam Bidang Arkeologi

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Dua pakar dari Fakultas Biologi UGM diundang oleh Balai Arkeologi Daerah Istimewa Yogyakarta (Balar Jogja), Sabtu (9/3/2020). Mereka adalah Prof. Dr. Purnomo...
Masa depan hubungan perekonomian antara Indonesia dan Tiongkok pasca wabah virus corona, menjadi bahan perbincangan KBRI Beijing dan Ditjen Asia Pasifik Kementerian Luar Negeri. Foto: KBRI Beijing

Tiongkok Tetap Jadi Mitra Prioritas bagi Perekonomian Indonesia Pasca Virus Corona

KAGAMA.CO, BEIJING – KBRI Beijing dan Ditjen Asia Pasifik dan Afrika Kementerian Luar Negeri mengadakan rapat koordinasi (rakor) pada Kamis (12/3/2020). Agenda itu berlangsung di...
Duta Besar Republik Indonesia untuk Australia merangkap Republik Vanuatu, Yohanes Kristiarto S. Legowo hadir dalam acara Welcoming Party 2020 yang dihelat KAGAMA Canberrra. Foto: KAGAMA Canberra

Pesan Dubes Kristiarto pada Welcoming Party 2020 KAGAMA Canberra

KAGAMA.CO, CANBERRA - KAGAMA Canberra menerima anggota baru berjumlah lebih dari 20 orang pada awal tahun 2020. Mereka yang datang ke Canberra, Australia, mayoritas adalah...
Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo, Ph.D, menyampaikan pandangannya terkait perekonomian Indonesia di tengah musibah virus corona. Foto: BI

Gubernur BI Alumnus UGM Sebut Ekonomi Indonesia Tahan terhadap Virus Corona

KAGAMA.CO, JAKARTA - Juru bicara pemerintah untuk penanganan virus corona (Covid-19) Achmad Yurianto mengumumkan bahwa sudah ada 34 kasus pasien positif di Indonesia per Rabu...
Konseptor dan Tenaga Ahli G2R Tetrapreneur Rika Fatimah P.L., S.T., M.Sc., Ph.D, berharap produk-produk ini bisa lebih dikenal oleh khalayak umum dan dapat bersanding dengan merek merek terkenal Nasional lainnya. Foto: Ist

G2R Tetrapreneur Dorong Produk Lokal Bisa Mendunia

KAGAMA.CO, YOGYAKARTA - Sekretariat Global Gotong Royong (G2R) Tetrapreneur bersama dengan Transmart Carrefour menyelenggarakan Bazar Global Gotong Royong (G2R) Tetrapreneur. Acara ini digelar pada 27...
Mahasiswa Fakultas Biologi UGM angkatan 2017, Anna Firdhousi Nuzula (dua dari kiri) menjadi salah satu peserta program beasiswa Youth For Understanding (YFU). Foto: Humas Biologi

Mahasiswi Fakultas Biologi UGM Ini Ikuti Konferensi di Jerman untuk Perangi Pengangguran Kaum Muda

KAGAMA.CO, BULAKSUMUR - Agenda Young Founders Conference Entrepreneurs turut diikuti oleh Mahasiswa Fakultas Biologi angkatan 2017, Anna Firdhousi Nuzula. Anna menjadi  satu dari enam perwakilan Indonesia...
Bazar Durian ini adalah ajang pemanasan dari Bidang Penggalangan Dana dan Pengembangan Usaha KAGAMA Surakarta. Foto: Ist

Bazar Durian KAGAMA Surakarta Ludes Terjual

KAGAMA.CO, SURAKARTA - Pasca pelantikan, Pengcab KAGAMA Surakarta berunding mengupayakan usaha-usaha bersama sebagai kegiatan sekaligus menambah kas KAGAMA Surakarta. Sebagai kegiatan jangka pendek, digelar Bazar...
Dari 12 Warga Negara Indonesia (WNI) yang positif terjangkit virus Corona di luar negeri, tujuh di antaranya telah sembuh. Foto: Kompas

Menlu Retno Marsudi: Dari 12 WNI Terjangkit Corona, 7 Sembuh

KAGAMA.CO, JAKATA - Menteri Luar Negeri Republik Indonesia, Retno Marsudi menuturkan dari 12 Warga Negara Indonesia (WNI) yang positif terjangkit virus Corona di luar...
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bersama Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melakukan aksi kampanye Cegah Virus Corona di kawasan Car Freeday Dago, Bandung. Foto: Ist

Ganjar Pranowo dan Ridwan Kamil Duet untuk Kampanye Cegah Virus Corona di Bandung

KAGAMA.CO, BANDUNG - Dua sosok gubernur melakukan senam bersama di kawasan Car Freeday Dago, Bandung, Minggu (8/3/3/2020) pagi WIB. Sosok tersebut adalah Gubernur Jawa Tengah...

MAJALAH KAGAMA

-sidebar-

ads-custome3

ads-sidebar-5

POPULER

BERITA PILIHAN