Tim Semar UGM siap laga di London

508

Lebih lanjut Panut menyampaikan harapannya supaya berbagai inovasi kendaraa yang dihasilkan tim SEMAR UGM dapat segera dihilirkan. Dengan demikian, inovasi yang dikembangkan dapat dirasakan langsung manfaatnya oleh masyarakat luas.
“Berkompetisi dan meraih juara memang penting, tetapi hilirisasi inovasi juga harus diprioritaskan,” tegasnya.
Tim Semar UGM akan menurunkan sembilan orang pada kompetisi DWC di London mendatang. Harapannya personel yang diturunkan nantinya mampu mendukung performa tim saat berkompetisi di level internasional dan mampu membanggakan UGM dan Indonesia di mata dunia. (Humas UGM/Ika)