Langkah KBRI Beijing Tingkatkan Kunjungan Wisata dari Tiongkok

179

Baca juga: Hadapi Pandemi, Antropolog UGM Ajak Masyarakat Belajar Ketangguhan Sosial-Ekonomi Para Petani di Desa Petung

“Yakni dengan perusahaan-perusahaan terkemuka Tiongkok. Antara lain ByteDance, Meituan Inc, Alibaba Ant Financial, Jumore, JD.com, Baidu Inc, Tencent Holdings Ltd., dan lain-lain.”

“Saat ini terdapat 5 unicorn dan 1 decacorn di Indonesia yang sebagian di antaranya bekerja sama dengan perusahaan-perusahaan Tiongkok,” tandas diplomat 63 tahun tersebut.

Dubes Djauhari mengatakan, KBRI Beijing juga telah menyelenggarakan seminar Let’s Talk Blockchain dengan perusahaan digital Tiongkok untuk membahas potensi kerja sama sektor dimaksud antara kedua negara.

Seminar tersebut adalah bagian dari kontribusi Tiongkok terhadap kemajuan ekonomi digital di Indonesia. (Ts/-Th)

Baca juga: Perspektif Linguis Sastra Indonesia UGM soal Kata Anjay