Dubes Wahid Serahkan Becak dari Sultan HB X kepada Salah Satu Museum Tertua di Rusia

341

Baca juga: Dubes Wahid Temui Orang Banyumas di Rusia yang Belum Pernah Pulang ke Indonesia

Benda-benda tersebut kebanyakan sumbangan dari warga Rusia yang pernah ke Indonesia, seperti wayang kulit dari Kliment Voroshilov yang ke Indonesia tahun 1957.

Terdapat juga keris Jawa yang dibuat tahun 1825 atau pada saat Perang Diponegoro.

Dalam 4 tahun terakhir, museum memperoleh berbagai koleksi baru benda seni budaya Indonesia.

Seperti gitar bermotif batik, tempat minum kopi dari bamboo asal Kebumen, dan batik pekalongan. (Ts/-Th)

Baca juga: Dubes Wahid: Jumlah Kunjungan Wisatawan Rusia ke Indonesia Mencapai Angka Tertinggi