Bisnis Menjanjikan Menjelang Lebaran untuk Mahasiswa

301

Bisnis parsel lebaran

Bisnis yang tak kalah penting adalah parsel lebaran.

Parsel biasanya berisi camilan dan bahan makanan pokok.

Anda bisa survei dulu makanan apa yang biasanya dibutuhkan saat lebaran dan berguna untuk kebutuhan sehari-hari.

Setelah itu, belilah semua bahan parsel.

Buat kategori harga parsel beserta isinya yang sudah disesuaikan.

Jangan lupa untuk menghias parsel semenarik mungkin.

Jasa rental kendaraan

Punya kendaraan lebih?

Anda bisa menyewakannya menjelang hari lebaran ini.

Tawarkan jasa rental kendaraan ini kepada teman atau tetangga yang membutuhkan.

Biasanya biaya jasa rental kendaraan bisa naik dua kali lipat di hari lebaran.